Search
Search

Category: Pengumuman

TATA TERTIB DAN PELAKSANAAN UTS SEMESTER GENAP 2017/2018

Diberitahukan kepada Seluruh Mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Nasional. Jadwal Ujian Tengah Semester (UTS) Semester Genap 2017/2018 akan dilaksanakan dari tanggal 23 April 2018 s/d 5 Mei 2018. Untuk Jadwal Dan Kartu Peserta UTS dapat di ambil di Sekretariat Fakultas Hukum Blok II lantai 1. TATA TERTIB UJIAN : TATA TERTIB PESERTA UTS UAS

UAS Semester Ganjil 2017/2018

Diberitahukan kepada Seluruh Mahasiswa Universitas Nasional. Jadwal Ujian Akhir Semester (UAS) Semester Ganjil 2017/2018 akan digelar pada: Hari / Tanggal : 15 Januari 2018 s/d 29 Januari 2018

Jadwal Sidang Skripsi Semester Ganjil 2017/2018

Pendaftaran Sidang Skripsi 22 Januari – 06 Februari 2018 Pelaksanaan Sidang Skripsi 29 Januari – 10 Februari 2018

Jadwal sidang skripsi Tahun Akademik 2015/2016

Pendaftaran Sidang Skripsi Tahap I 14 Januari- 08 Februari 2016 Pelaksanaan Sidang Skripsi Tahap I 01 Februari-10 Februari 2016 Pendaftaran Sidang Skripsi Tahap II 09 Februari -26 Februari 2016 Pelaksanaan Sidang Skripsi Tahap II 15 Februari -01 Maret 2016

Pengisian KRS Tahun Akademik 2015/2016

Pengisian Kartu Rencana Remedial tanggal 11 Januari-16 Januari 2016 Pelaksanaan Perkuliahan Remedial tanggal 18 Januari -30 Januari 2016 Pengisian KRS semester Genap tahun ajaran 2015/2016 dimulai tanggal 01 Februari-13 Februari 2016 Pengurusan Cuti Akademik 01 Februari-13 Februari 2016 Mahasiswa wajib berkonsultasi kepada Dosen Pembimbing Akademik (PA) sebelum mengisi KRS