Category: MOU / MOA

Gelar Konferensi Internasional Pertama, Fakultas Hukum UNAS Hadirkan Menteri Ketenagakerjaan dan Pakar Dunia

Jakarta – Fakultas Hukum Universitas Nasional (UNAS) menghelat konferensi internasional pertama bertajuk ‘The First International Conference on Law, Economic and Social Justice (ICLES)’ di Menara UNAS, Kamis, 19 Juni 2025. Kegiatan ini menghadirkan Menteri Ketenagakerjaan RI, Prof. Yassierli, Ph.D. sebagai Keynote Speaker dan Para Pakar Dunia. Dekan Fakultas Hukum UNAS, Prof. Dr. Basuki Rekso Wibowo, S.H., M.S. mengatakan, konferensi ini […]

Fakultas Hukum Universitas Nasional Jalin Kerja Sama Internasional dengan ELMU Malaysia

Jakarta, 27 Mei 2025 — Fakultas Hukum Universitas Nasional (UNAS) terus menunjukkan komitmennya dalam memperluas jejaring internasional dengan menjalin kerja sama bersama Enforcement, Leadership and Management University (ELMU) dari Malaysia. Pertemuan kerja sama ini berlangsung di ruang rapat Fakultas Hukum UNAS dengan suasana penuh keakraban dan semangat kolaborasi. Dari pihak Fakultas Hukum UNAS, hadir langsung […]