Workshop Pengembangan Kurikulum

FH. UNAS mengadakan Workshop Pengembangan Kurikulum Ilmu Hukum dan Penyusunan Rencana Pembelajaran Semester (RPS) yang diselenggarakan pada hari Senin, 1 Oktober 2018 dengan Narasumber dalam kegiatan ini Prof. Dr. Ade Saptomo, SH., M.Si. dan Prof. Dr. Iskandar Fitri, ST., MT.

Hasil dari dilaksanakan kegiatan ini dosen agar dituntut untuk dapat menetapkan dan mengembangkan secara mandiri atau bersama dalam kelompok keahlian suatu bidang ilmu pengetahuan dan/atau teknologi khususnya ilmu hukum.” Sambutan Ka. Prodi FH, Masidin, SH., MH.

Dalam sambutannya Dekan Fakultas Hukum menyampaikan bahwa workshop pengembangan kurikulum ini sangat baik khususnya dalam rangka pengembangan kurikulum Ilmu Hukum Fakultas HUkum Universitas Nasional, begitu juga dengan penyusunan RPs maka diharapkan para dosen dapat menyusun dan mengupdate RPs sesuai dengan perkembangan Ilmu Hukum dan Capaian Pembelajaran Lulusan dalam Kurikulum yang berbasis dengan KKNi,” sambung Dr. Ismail Rumdhan, MH.

Apabila RPS disusun dengan baik dan benar akan memberikan banyak manfaat, ujar Prof. Ade. selain itu juga dapat sebagai arahan bagi mahasiwa dan dosen untuk mempersiapkan dan melaksanakan proses belajar, latihan dan asesmen dalam satu siklus sehingga dapat terwujud pembelajaran berpusat kepada mahasiswa. Memudahkan terpenuhinya Capaian Pembelajaran Mata Kuliah serta Memudahkan terpenuhinya Capaian Pembelajaran Lulusan Prodi dengan mendistribusikan pembebanan Capaian Pembelejaran Lulusan Prodi ke semua Mata Kuliah Prodi, “sambungnya.



| Pameran Photography Lainnya

WhatsApp Image 2026-01-19 at 08.49
Seminar Nasional (DePA-RI) Jakarta Raya bersama Fakultas Hukum Universitas Nasional "Menelisik RUU Perampasan Aset: Upaya Pencegahan Korupsi atau Potensi Penyalahgunaan Kekuasaan?"
Mari bergabung dalam acara Seminar Nasional yang diselenggarakan oleh Dewan Pergerakan Advokat Republik...
Read More
WhatsApp Image 2026-01-19 at 08.34
SEMINAR NASIONAL Pro Kontra Pilkada oleh DPRD "Mewujudkan Pilkada yang Optimal Demokrasi dan Berintegritas"
Fakultas Hukum Universitas Nasional bekerja sama dengan Hamrin Channel, Pus D Kon, dan Kliendi Law Indonesia...
Read More
berita_Prof basuki
Ahli Nilai Nota Kesepahaman Tanpa Bahasa Indonesia Tak Boleh Dibiarkan
JAKARTA, HUMAS MKRI – Guru Besar Fakultas Hukum Universitas Nasional Basuki Rekso Wibowo menjelaskan...
Read More
Scroll to Top